Baca Juga: Ririn Ekawati Hamil, Sebelumnya Tak Berencana Tambah Anak dengan Ibnu Jamil
Usai dua tahun menikah dengan Ibnu Jamil, baru-baru ini Ririn Ekawati mendadak bagikan kabar bahagia.
Pasalnya, artis cantik itu umumkan kehamilan anak pertamanya dengan Ibnu Jamil.
Kabar bahagia itu dibagikan melalui akun Instagram pribadinya @ririnekawati, Kamis (9/11/2023).
Dalam unggahannya, Ririn Ekawati membagikan foto saat sedang liburan bersama Ibnu Jamil.
Pada foto tersebut, keduanya mengunjungi sebuah pantai saat liburan bersama.
Ibnu Jamil tampak memeluk sang istri tercinta dari belakang.
Lalu, Ririn Ekawati mengumumkan sebuah kabar bahagia terkait rumah tangganya dengan Ibnu Jamil.
Pasalnya, ia saat ini tengah hamil anak pertamanya dengan Ibnu Jamil usai dua tahun menikah.
"Ini adalah sebuah anugerah dan kami diberkati. Tak sabar menunggu," tulis Ririn Ekawati.
Baca Juga: INNALILAHI, Ibnu Jamil Umumkan Kabar Duka, Sosok Kesayangannya Ini Berpulang ke Rahmatullah
Ngakak, Angelina Sondakh Disebut Nikah sama Nicholas Saputra Oleh Meta AI, Begini Respon Kocak sang Artis
Source | : | |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |