Istri ketua RT 01 langsung melakukan pertolongan pertama terhadap bayi yang kedinginan.
Baca Juga: Kemenkominfo Ajak Pemuda Papua Terampil Kenali Hoaks di Ruang Digital
Istri Ketua RT itu juga ikut di ambulans dan menuju RS Budi Rahayu dengan menggendong bayi tersebut.
"Pada saat ditemukan bayi hanya menggunakan pakaian pendek berwarna hijau," tambah Kapolres.
Dokter lantas melakukan pemeriksaan kesehatan bayi yang dipimpin oleh dr. Dian Anggita.
Usai diperiksa, bayi tersebut diketahui bayi dalam keadaan demam ringan.
"Bayi berjenis perempuan dengan berat badan 2,54 kilogram dan panjang 46 sentimeter.Untuk sementara bayi tersebut dirawat di RS Budi Rahayu Kota Magelang dan akan dilakukan koordinasi dengan Dinas Sosial Kota Magelang, guna mengambil tindakan lebih lanjut," kata Kapolres Magelang Kota.
Sayangnya, pelaku belum ditemukan hingga saat ini.
(*)
Chandrika Chika Belum Minta Maaf Usai Diduga Aniaya Yuliana Byun, Sang Ayah Datangi Korban
Source | : | Kompas.com,Tribunstyle.com |
Penulis | : | Widy Hastuti Chasanah |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |