Kamu juga bisa mempraktikkan mindfulness, yaitu dengan berfokus pada yang terjadi saat ini.
Hindari untuk terlalu berpikir berlebihan tentang masa depan yang belum kamu ketahui.
Hiduplah untuk hari ini supaya kamu bisa lebih tenang dan bebas dari perasaan cemas.
Jika kamu mengalami mimpi hamil, maka tidak ada salahnya untuk mencari artinya. Namun, pada dasarnya mimpi adalah sebuah bunga tidur.
Baca Juga: 5 Arti Mimpi Tidak Bisa Teriak, Hati-hati dengan Hal Buruk yang Bisa Terjadi
Jika arti mimpi yang kamu alami adalah buruk, sebaiknya tidak perlu kamu pikirkan secara berlebihan.
(*)
Artikel ini telah tayang di TribunJatim.com dengan judul 4 Arti Mimpi Hamil Padahal Belum Nikah, Sikapi dengan Tenang, Bisa Jadi Itu Pertanda Rezeki Melimpah
Profil Tyler Bigenho, Suami Aurelie Moeremans yang Berprofesi Sebagai Dokter, Dikabarkan Alami Kecelakaan di AS
Source | : | Tribun Jatim |
Penulis | : | Mia Della Vita |
Editor | : | Nesiana |