“Dia baik sih, gak terlihat macam-macam orangnya, itu kalau saya ya,” ujar Bu Dewi.
“Kalau yang saya lihat sehari-hari mah, baik, sama anak-anak saya juga baik,” sambungnya.
Bu Dewi juga mengungkap kesaksiannya di malam pembunuhan Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu.
Bu Dewi mengaku melihat anak Mimin Mintarsih itu pulang dari konter HP pukul 11 malam pada (17/8/2021).
“(Pas malam itu) ada pulang jam 11 WIB malam, kan dilihat dari jendela,” ungkap Bu Dewi.
(*)
Duduk Lesehan, Nia Ramadhani Buka Bersama Atlet Muda Pencak Silat di Yayasan Yatim Piatu
Source | : | tribunnewsbogor,TribunTrends.com |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Silmi |