Lalu, ada BrightMind E-Class. Sama seperti Online Class, kelas ini bertujuan untuk membangun/membentuk karakter serta kemampuan soft skill para BFF agar menjadi pribadi yang lebih bright
Tidak kalah menarik, Brighten Movement Class mendukung kamu untuk bersinar dari dalam dan luar. BFF menyediakan kelas berolahraga yang bekerjasama dengan studio atau pelatih secara offline.
Ada juga Brightest Star Challenge yang memberikan kesempatan bagi para BrightFriends untuk memenangkan grand prize berupa treatment gratis di Brightening Center dari ERHA Ultimate selama satu tahun dengan nilai total Rp 200 juta, serta berkesempatan untuk menjadi talent ERHA!
Untuk menambah kekompakan para anggota komunitas, Brightening Center dari ERHA Ultimate juga rutin mengadakan BFF Tour ke kota-kota besar di Indonesia, seperti Bandung, Jakarta, Tangerang, dan kota lainnya.
Hadirkan perawatan yang tepat
Nah, sejalan dengan pesan #BrightDoneRight “Langkah Benar, Kulit Cerahmu Bersinar”, Brightening Center dari ERHA Ultimate menghadirkan tiga program treatment yang dipersonalisasi sesuai kebutuhan serta diawasi oleh ahli dermatologi dan skin expert.
Selama kegiatan-kegiatan BFF berlangsung, para BrightFriends akan mendapatkan poin dari masing-masing aktivitas yang dilakukan.
Seluruh program di Brightening Center dari ERHA Ultimate mengunggulkan inovasi dan teknologi terkini dan kemampuannya memberikan hasil instan setelah satu kali treatment telah teruji secara klinis.
Pertama, ada program Glow Glam Program yang menjadi healthy and glowing skin solution. Program ini dapat mengangkat sel kulit mati dan menghidrasi kulit, sehingga kulit lebih sehat dan glowing.
Kedua, program Crystal Clear Program yang memberikan dark spot solution. Program ini cocok bagi kamu yang memiliki masalah hiperpigmentasi atau noda kehitaman pada kulit, karena dapat menjadikan warna kulit menjadi lebih cerah dan merata.
Program terakhir adalah Royal Wedding Program, yaitu pre-marital care solution yang dapat menjadi solusi untuk mendapatkan tampilan kulit sempurna di momen istimewa, seperti hari pernikahan.
Penulis | : | Yussy Maulia |
Editor | : | Yussy Maulia |