Mimpi mie ayam melambangkan bahwa kamu akan menghadapi konflik internal.
Hal itu karena kamu sendiri kurang berhati-hati dalam menentukan prioritas yang sebenarnya.
Sadari bahwa suatu permasalahan yang terlalu dibesar-besarkan akan menimbulkan dampak fatal.
4. Mimpi membeli mie
Mimpi ini menjadi tanda-tanda transisi dalam hidup.
Si pemimpi perlu menyesuaikan diri dengan situasi dan orang baru.
5. Mimpi tentang mie pedas
Mimpi tentang mie pedas bermakna mencari kegembiraan dan petualangan.
Kamu mungkin ingin melakukan sesuatu yang berbeda, tanpa membuat perubahan besar dalam gaya hidup saat ini.
Bisa jadi, di hati ini kecil sangat menginginkan bepergian ke tempat-tempat baru atau mencari peluang kerja baru.
Itulah berbagai arti mimpi makan mie yang berkaitan dengan kehidupan.
Akan tetapi, ditekankan bahwa mimpi hanyalah bagian dari bunga tidur yang belum tentu terjadi dengan kehidulan nyata.
Jangan berpatokan pada mimpi yang datang. Percayakan pada Tuhan atas semua hal yang terjadi dal hidup.
(*)
Source | : | Dream Christ,The Pleasant Dream |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Nesiana |