Tak hanya itu, Nana dan Andrew juga melengkapinya dengan tanaman hijau di sudut ruangan.
Ada pula lampu-lampu gantung yang membuat rumah Nana sangat estetik.
Tak heran, rumah Nana Mirdad itu sampai mirip dengan rumah di film Anime.
Tak hanya ruang keluarga, halaman rumah Nana Mirdad juga bikin kepincut.
Potret halaman rumah Nana itu sempat diungkap sang artis pada (18/01/2024).
Tampak halaman rumah Nana sangat besar.
Halaman itu juga dilengkapi kolam renang yang super luas.
Di pinggir kolam, terdapat berbagai pohon rindang yang super adem.
Terlihat pula rumah Nana itu memiliki dua lantai.
Rumah Nana juga memiliki pencahayaan yang bagus lantaran penuh dengan kaca lebar.
Wah super mewah bukan?
(*)
Usai Buat Gaduh, Razman Nasution dan Firdaus Oiwobo Datangi MA untuk Minta Maaf
Source | : | |
Penulis | : | Widy Hastuti Chasanah |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |