Sosok Bilqis pun tampak menangis haru melihat ibunya dilamar oleh pujaan hati.
Netizen pun memberikan komentar dan menyoroti Bilqis, anak Ayu Ting Ting.
"Gak tahu kenapa pas lihat Iqis ngomong ikutan nangis, itu anak baik banget," tulis akun @kholifah._.82.
"Spill Iqis memberikan untaian kata, belum denger aja udah mewek," tulis akun @idahhisriyanto.
"Semoga Ayu dan Iqis bahagia ya Allah," tulis akun @lelyrusfah.
(*)
Liburan ke Jepang Bareng Atta Halilintar dan Aurel, Ashanty dan Anang Alami Insiden Ini di Bandara
Source | : | Instagram,Tribunlampung.co.id |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Nesiana |