"Yang penting juga lihat (toko) produknya itu sudah star atau belum kan kita bisa lihat dari situ. Tapi yang paling jelas review real," lanjut Sivia.
Mantan anggota girlband Blink ini pun percaya bahwa membeli produk lokal akan berkontribusi pada kemajuan brand itu sendiri.
Dengan membeli produk lokal dan memberikan umpan balik artinya kita sudah membantu brand lokal untuk berkembang dan bertumbuh menjadi lebih baik.
"Jadi menurutku kalau ada local brand atau segala macem ya dibeli aja, disupport aja, karena semakin kita beli mereka semakin dapat saran, dapat feedback, dari situ juga akan tumbuh ke dia untuk bersama sama aja kita sebagai konsumen sama pemilik brand," pungkasnya.
(*)
Nyesek, Abidzar Al Ghifari Sampai Lakukan Ini Demi 'Hadirkan' Mendiang Uje di Pernikahan sang Adik, Umi Pipik Auto Mewek
Penulis | : | Ragillita Desyaningrum |
Editor | : | Silmi |