Di unggahan itu, Nadine tampak mengunggah beberapa foto.
Foto itu diambil saat Nadine menanam mangrove bersama komunitasnya.
Eits tak hanya dengan komunitasnya, Nadine juga menanam mangrove dengan putri kecilnya, Djiwa.
Di foto itu, Nadine tampak menggandeng anaknya masuk ke kawasan hutan bakau.
Walau anaknya masih kecil, Nadine sangat semangat mengajarkan anaknya agar mencintai lingkungan.
Ia juga mengajarkan putrinya untuk mencintai hewan-hewan.
Tak hanya itu, ia pun menerangkan manfaatnya menanam mangrove.
Selain bisa menahan arus air laut, mangrove juga bisa menyerap gas karbondioksida dan penghasil oksigen.
Selain itu, Magrove juga menjadi tempat hidup banyak biota laut.
"Djiwa, #seasoldierjunior , berkenalan kembali sama mangrove, belajar pelan-pelan tapi pasti."
Gagal Move On dan Tak Terima sang Mantan Pacar Sudah Punya Kekasih Baru, Pria Ini Culik sang Wanita tapi Keciduk Polisi, Begini Akhirnya
Source | : | Kompas.com,Instagram |
Penulis | : | Widy Hastuti Chasanah |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |