"Lima orang yang selamat, yang korban luka, itu adalah karyawan. Mereka sedang bekerja di basement," ujar David.
Dugaan mengenai pertama muncul api adalah berasal dari ruang bawah tanah toko.
Setelahnya api menyambar ke area lain dengan cepat.
Tak hanya itu, rupanya sempat terdengar suara ledakan yang berasal dari alat kompresor.
Api semakin membesar lantaran banyak terdapat material yang mudah terbakar di dalam toko.
Diketahui saat ini ketujuh korban telah dipulangkan dengan mobil jenazah ke rumah duka masing-masing.
(*)
Usai Buat Gaduh, Razman Nasution dan Firdaus Oiwobo Datangi MA untuk Minta Maaf
Source | : | Kompas.com,Tribunnews.com |
Penulis | : | Ines Noviadzani |
Editor | : | Nesiana |