Situasi yang sedang berlangsung awalnya terungkap pada 22 April.
Dilaporkan bahwa beberapa pejabat ADOR termasuk CEO, Min Hee Jin, menjalani audit internal.
Min Hee Jin dan ADOR dicurigai berusaha melepaskan diri dari HYBE Labels bersama dengan ADOR.
Kemudian, sebelumnya pada 25 April KST, HYBE Labels secara resmi mengumumkan rencananya untuk mengajukan tuntutan terhadap Min Hee Jin dan afiliasi ADOR.
Min Hee Jin dan ADOR dilaporkan atas "malapraktik profesional" dengan "bukti nyata" yang diperoleh selama proses audit internal.
Baca Juga: Girl Group KPop Baru Asal HYBE, ILLIT Rilis Lagu Baru 'Lucky Girl Syndrome', Cek Lirik Lagunya!
(*)
Profil Tyler Bigenho, Suami Aurelie Moeremans yang Berprofesi Sebagai Dokter, Dikabarkan Alami Kecelakaan di AS
Source | : | Allkpop |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Silmi |