Melihat atau bermain gitar dalam mimpi mewakili keinginan dan emosi yang kuat dalam dirimu.
Mimpi ini menjadi tanda bahwa kamu memiliki keinginan untuk mendapatkan kasih sayang yang lebih.
Meski demikian, gitar dalam mimpi mungkin juga berarti kebahagiaan dan kepuasan sedang terjadi dalam dirimu.
Bermain gitar dalam mimpi menjadi tanda kedamaian dan perasaan positif yang terbangun dalam kehidupanmu.
2. Bermain terompet
Jika kamu melihat terompet dalam mimpi itu artinya kamu mempunyai kepribadian yang khas.
Bukan hanya itu, bermain terompet dalam mimpi juga ternyata menandakan kebutuhanmu akan sebuah rasa perhatian.
Dalam mimpi kali ini kamu juga sedang berharap adanya sesuatu yang istimewa bisa terjadi dalam hidupmu.
Baca Juga: 3 Arti Mimpi Dipeluk, Sinyal Kurang Kasih Sayang sampai Bersinggungan dengan Emosi
3. Bermain Piano
Mimpi melihat piano menunjukkan bahwa kamu ingin melepaskan diri dari kesedihan dan kepahitan.
Kamu ingin melepaskannya dengan cara menciptakan suasana dan kehidupan yang baru untuk bisa memperoleh perasaan damai.
Selingkuh Sama Ani-Ani, Andrew Andika Malah Umbar Aib Tengku Dewi di Rumah hingga Ngaku Jarang Hubungan Intim
Source | : | auntyflo |
Penulis | : | Mardyaning Christ Cahyarani |
Editor | : | Silmi |