Perubahan tersebut akan berdampak pada kehidupanmu dan sebaiknya kamu bersiap diri untuk menghadapinya.
Perubahan ini mungkin tampak seperti hal yang negatif, namun jika kamu menerimanya, mungkin kamu akan menemukan peluang baru untuk memperbaiki diri.
2. Melihat rambut hitam yang panjang
Melihat rambut hitam panjang dalam mimpi menyiratkan bahwa kamu telah menekan emosi sejak lama.
Hal ini bisa jadi disebabkan dan mengingatkanmu pada trauma masa lalu.
Selain itu, mimpi ini juga memperingatkanmu untuk mencari cara mengatasi dan menyalurkan emosi dengan baik.
Pastikan kamu tidak akan kewalahan atau kehilangan kendali atas diri sendiri.
3. Menyisir rambut panjang
Mimpi ini menunjukkan bahwa kamu adalah orang yang berpikiran terbuka dan siap menerima ide-ide baru.
Meski demikian, kamu tidak mudah terpengaruh pada pendapat orang lain yang ada di sekitarmu.
Tak perlu khawatir, mimpi ini membawa pertanda baik dan mendorongmu untuk tetap ada dalam keyakinan yang kamu yakini.
Duduk Lesehan, Nia Ramadhani Buka Bersama Atlet Muda Pencak Silat di Yayasan Yatim Piatu
Source | : | dreamguideme.com |
Penulis | : | Mardyaning Christ Cahyarani |
Editor | : | Ayu Wulansari K |