“Kemarin kita nonton Queen of Tears bareng, terinspirasi dari situ,” terang Thariq Halilintar.
Meskipun tak jadi melamar Aaliyah Massaid di Korea Selatan, namun Thariq Halilintar melihat bahwa lamarannya tetap berhasil.
“Berhasil kayaknya berhasil, kalau dari ekspresinya harusnya berhasil,” tutupnya.
Seperti diberitakan sebelumnya, Aaliyah Massaid dilamar Thariq Halilintar pada 15 Mei 2024.
Kini, Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid tengah mempersiapkan acara lamaran keluarga mereka.
(*)
Penulis | : | Hana Futari |
Editor | : | Ayu Wulansari K |