Baca Juga: Ivan Gunawan Bagi-bagi Bingkisan ke Para Tetangga Jelang Ramadan 2024, Rossa Auto Lempar Pujian Ini
Dikabarkan sempat berpacaran, perlakuan Rossa kepada Afgan kembali jadi sorotan.
Penasaran?
Hal itu bisa dilihat melalui akun Instagram pribadinya @itsrossa910, Rabu (29/5/2024).
Dalam unggahannya, Rossa membagikan foto dengan Afgan.
Pada foto tersebut, keduanya tampak melakukan selfie mirror.
Selain bagikan foto berdua, pelantun lagu 'Pudar' itu juga tulis pesan manis untuk Afgan.
Pesan manis itu dalam rangka ulang tahun Afgan ke-35.
Seperti diketahui, Afgan berulang tahun yang ke-35 pada 27 Mei 2024.
Panggilan sayang Rossa kepada Afgan juga terungkap.
"Satu tahun lagi, perayaan hidup lainnya
Selamat ulang tahun untukmu tersayang @afgan__ Butuh beberapa hari terlambat untuk memposting ini, tidak mudah untuk menemukan foto kami yang tepat.
Source | : | Instagram,Sosok.id |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |