Serta enggan disangkutpautkan lagi dengan sang mantan.
"Gua udah putus sama Lolly dan jangan sangkut pautkan lagi gua sama dia," tulis Vadel Badjideh.
Tak cukup sampai di situ, Vadel juga menegaskan bahwa keluarganya sudah tak ada hubungan dengan Lolly.
"Gua udah putus sama Lolly dan jangan sangkut pautkan lagi gua sama dia," imbuh Vadel Badjideh.
Namun setelahnya, postingan tersebut tampak dihapus oleh Vadel.
Vadel juga tak menjelaskan secara rinci penyebab kandasnya hubungan cinta antara dirinya dengan Lolly.
Sementara itu, usai kabur itu mencuat, belum ada klarifikasi dari pihak Lolly.
Apakah hal yang telah diungkapkan Vadel benar adanya atau tidak.
Sekedar informasi, Lolly dan Vadel Badjideh mulai berpacaran sejak Juli 2023 lalu.
Setelahnya, Lolly dan Vadel Badjideh diketahui sempat menjalani hubungan jarak jauh LDR.
Yang terjadi karena Lolly sempat bersekolah ke Inggris sebelum akhirnya kembali ke Tanah Air.
(*)
Chandrika Chika Belum Minta Maaf Usai Diduga Aniaya Yuliana Byun, Sang Ayah Datangi Korban