Para pelari menempuh jarak sepanjang 21,095 kilometer.
Usai berlari, para peserta LPS Monas Half Marathon 2024 menikmati beragam aktivitas di race village di Istora Senayan Gelora Bung Karno.
Selain menikmati beragam kuliner dalam Local Food Fest, terdapat pula chill corner, serta hiburan dari Project Pop.
Keseruan acara dipandu oleh MC Tommy Prabowo dan Devy Santi.
Pada tahun ini program Break The Limit untuk elit belum berhasil terpecahkan. Hal ini harapanya menjadi motivasi atlet muda indonesia untuk bisa memcahkan rekor nasional.
Ada sekitar 250 peserta berhasil masuk kedalam Break The Limit non-elit dan berkesempatan mendapatkan 2 slot World Marathon Major 2025 dan 10 slot Borobudur Marathon 2025.
Baca Juga: 3 Shio Bakal Dapat Rezeki Melimpah di Bulan Juli 2024, Duitnya Nggak Habis-habis!
(*)
Kolaborasi Tematik PT KAI dan Kemenekraf Edisi Lebaran 2025, Gandeng Sejumlah Kreator IP Lokal
Penulis | : | Grid. |
Editor | : | Winda Lola Pramuditta |