Jedar menyebut kepala sekolahnya sampai kagum tak karuan dengan El Barack.
Baca Juga: Ngakak Banget, El Barack Blak-blakan Sebut Ogah Jadi Pengacara di Depan Hotman Paris: Banyak Bohong
"Kepala sekolahnya sampai amaze banget sama jawaban dia," imbuhnya.
Walau begitu, Jedar menyebut El memang memiliki sifat sensitif.
Ia sangat perasa dan sering memikirkan orang lain.
"Ya memang anaknya ya gitu, sensitif.
"Dia jadi lebih perasa, dia mikirin orang-orang di sekitarnya, jadi kalau dia ngelakuin sesuatu dia akan mikir orang lain gimana, selain diri dia, jadi bagus juga, jadi dia aware sama sekelilingnya, bahkan gurunya," ujarnya.
(*)
Innalillahi, Raffi Ahmad Tumbang saat Ramadhan, Bagaimana Kondisi Suami Nagita Slavina sekarang?
Source | : | Youtube |
Penulis | : | Widy Hastuti Chasanah |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |
Artikel ini merupakan bagian dari Lestari, program KG Media yang merupakan suatu rencana aksi global, bertujuan untuk menghapus kemiskinan, mengurangi kesenjangan dan melindungi lingkungan.