Ia tetap bertekad menyelesaikan pendidikan tinggi dan akhirnya lulus lima tahun kemudian.
"Perjalanan pendidikan Revi Mariska menjadi inspirasi bagi banyak orang untuk tidak menyerah menggapai impian.
Pemeran serial Angling Dharma dari rumah produksi Genta Buana ini membuktikan tekadnya dengan menyelesaikan Paket C pada 2018 saat berusia 31 tahun.
Semangat belajar Revi tidak berhenti sampai di situ, karena ia langsung melanjutkan pendidikan ke jenjang sarjana di Universitas Kristen Indonesia pada 2019.
Meski sempat vakum kuliah, artis kelahiran 27 Maret 1986 ini tetap gigih menyelesaikan studi hukumnya," tulis akun @rumpi_gosip.
Sontak unggahan tersebut langsung dibanjiri komentar dari para netizen.
"Sygnya dibatasi pemerintah dengan batas umur buat para pemalamar pekerjaan. Udah paling bener bangun usaha sndri aja ya," tulis akun @goojodoq37
"Menyala kk revi aku suka gaya move on mu kk," tulis akun @ana.diana
"Aku sama Refi sama paket C d usia 31," tulis akun @leshugo_bunny
"Ini keinginan yg terpendam Krn dulu ngejar Karir... Alhamdulillah mbaknya masih semangat bsk bisa memotivasi anak-anaknya," tulis akun @niningindrayanti5
Beda Keyakinan dengan sang Ibu, Venna Melinda Tetap Percaya Doa Orangtua Mustajab: Meskipun Mama Hindu
Source | : | Instagram,TribunTrends.com |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |