Dalam sebuah kesempatan, Fadil yang ditemui awak media belum lama ini menjawab soal kedekatannya dengan Fuji.
"Hubungan sama Fuji, doain aja, kalau jodoh enggak ke mana," kata Fadil saat ditemui di Jakarta Selatan, Minggu (10/11/2024).
"Masih PDKT, masih sama-sama ngobrol," ucapnya lagi.
Fadil mengaku orangtua belum mengetahui kedekatan, keduanya.
Baca Juga: Kelewat Posesif, Ayah Prilly Latuconsina Marah-marah karena Lirik Lagu yang Ditulis Anaknya
Namun yang pasti, orangtua Fadil sudah mengenal Fuji sejak lama.
"Belum, belum orangtua enggak ada yang tahu tapi papa mama kenal sama Fuji udah lama," kata Fadil sambil bergegas masuk ke mobilnya.
(*)
Penulis | : | Dianita Anggraeni |
Editor | : | Dianita Anggraeni |