Baca Juga: Ikut Angkat Jenazah Johnny Wong, Raffi Ahmad Kenang Kedekatan dengan Ayah Baim Wong
Pertumbuhan sel kanker yang masif bisa berubah menjadi tumor yang akan menghancurkan jaringan tubuh hingga menyebar ke jaringan tubuh yang lain.
Gejala kanker pankreas sendiri biasanya baru diketahui ketika sudah menyebar ke organ lain.
Sederet gejalanya ialah sebagai berikut:
- Sakit perut yang menyebar sampai ke samping atau punggung
- Kehilangan nafsu makan
- Penurunan berat badan
- Perubahan warna kulit menjadi kuning dan perubahan warna mata bagian putih menjadi kuning / jaundice
- BAB yang berubah warna menjadi cerah atau terang
- Urin yang menggelap
- Gatal-gatal
- Diabetes yang sulit terkontrol
Berperan Jadi Pembully di The Glory, Yuk Intip 3 Rekomendasi Drakor Park Sung Hoon!
Source | : | Mayo Clinic,tribunnews |
Penulis | : | Irene Cynthia |
Editor | : | Irene Cynthia |