Baca Juga: Bahaya Mana Antara Paylater VS Pinjol? Ini Perbandingan Risiko Keduanya, Pengguna Wajib Tahu
- Foto e-KTP, foto selfie dan isi data diri
- Tunggu data diproses
2. Kredivo
Kredivo merupakan salah satu aplikasi Paylater yang sudah terdaftar OJK. Aplikasi ini memberikan layanan beli sekarang bayar nanti dengan bunga rendah. Untuk tenor 1 - 3 bulan, bunga cicilannya adalah 0%. Sementara di atas itu dikenakan bunga 2,6% per bulan.
Cara mendaftarnya cukup mudah dengan langkah berikut:
- Klik 'Apply for Kredivo'
- Pilih akun sesuai kebutuhan kemudian klik 'continue'
- Unggah foto diri
- Isi data sesuai dengan instruksi
Source | : | Grid.ID,Nakita.ID |
Penulis | : | Widy Hastuti Chasanah |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |