(BACA JUGA: 4 Gejala Sederhana Kanker Kulit yang Wajib Kamu Waspadai!)
Kemudian tumpukkan berat badan ke arah kiri dan rentangkan tangan ke samping dengan posisi tubuh menghadap ke depan.
Thunder Bolt Twist
Tarik nafas sambil dengan posisi berdiri tegak dan tangan ke atas, kemudian buang nafas sambil menekuk bagian lutut dan menyatukan kedua tangan seperti berdoa.
Kamu dapat membentuk posisi utkatasana, ulangi beberapa gerakan ini selama 10 kali.
(BACA JUGA: Sering Dialami, Ternyata Ini Perbedaan Benjolan Pada Mata)
Magic Takes Guts
Kamu dapat melakukan berjongkok dengan posisi kaki lebar seperti posisi squat, kemudian angkat tumit sedikit sambil menyatukan tangan.
Jangan lupa untuk mengatur pernafasan ya.(*)
Source | : | healthy |
Penulis | : | Rini Listiawati |
Editor | : | Fahrisa Surya |