Infeksi mata
Kandungan vitamin C, Selenium, dan Querrtin dalam bawang putih melindungi anak dari infeksi mata dan mengurangi peradangan.
Ruam kulit
Bawang putih juga bisa bekerja sebagai pembersih kulit karena mengandung sifat anti-bakteri.
Anti bakteri ini mengurangi ruam pada kulit anak dan gatal-gatal.
(BACA JUGA : Jaga Kesehatan Paru-parumu dengan 4 Gerakan Ini, Simpel Banget kok!)
Nah untuk ibu-ibu yang ingin meningkatkan kekebalan anak, bisa tambahkan bawang putih ke makanan anak.
Ingat, berikan pada anak yang sudah mulai mengenal makanan padat.
Jangan berikan bawnag putih terlalu tinggi karena konsumsi ASI masih tetap jadi makanan terbaik.(*)
Penulis | : | Linda Fitria |
Editor | : | Linda Fitria |