Hidangan ini menggunakan kuah berkelir coklat, mirip rawon sih.
Soto grombyang berisi parutan kelapa, potongan daging dan irisan daun bawang.
Selain kuah yang dicampur kluwak, Soto Grombyang ada tambahan bumbu tauco sehingga punya rasa yang lebih gurih.
(BACA JUGA : Begini Paras Cantik Wajah Wulan Guritno dengan Riasan Makeup Minimalis, yuk Intip!)
3. Sate Loso
Ini seperti varin makanan sate pada umumnya.
Hanya saja, Sate Loso itu menggunakan daging sapi atau kerbau yang terlebih dulu dibacem.
Uniknya, sate khas Pemalang ini juga bisa disajikan dengan sup berisi urat, tulang muda, dan tauge.
4. Nasi Megono
Makanan yang konon paling enak buat sarapan ini, terdiri atas nasi yang dicampur dengan cacahan nangka muda dan ditaburi parutan kelapa.
Sekilas nangka muda dan parutan kelapanya mirip bumbu urap.
Namun buat nasi Megono, rasanya nggak pedas.
5. Lontong Lemprak
Dibilang lemprek, karena makanan khas daerah Batang ini di santap lesehan.
Lontong lemprak biasanya disajikan dengan potongan lontong nasi, opor ayam, dan tahu.(*)
Dijuluki Bos Terbaik, Pria Ini Rogoh Kocek hingga Rp 10 Miliar Demi Belikan Hadiah Mobil untuk Karyawannya, Ternyata Ini Alasannya