"Saya enggak bikin film aja, saya sering dinyinyirin, jadi buat saya hal yang biasa." tutur Ayu Ting Ting.
"Mikirin orang ngapain saya mikirin film saya aja. Yang mau nonton syukur yang enggak mau nonton yaudah, yang penting gausah komentar," lanjut ibu dari Bilqis.
Lain hal dengan Ayu Ting Ting, Tyas Mirasih menanggapi komentar nyinyir netizen sebagai bentuk doa.
(BACA JUGA: VIDEO : Rentetan Peristiwa yang Membuat Tantri Kotak Yakin Pakai Hijab)
"Bad News is Always a Good News, sebenernya mau dibilangin apa itu pasti ada sisi baiknya." ucap Tyas Mirasih.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | Dianita Anggraeni |
Editor | : | Fachri M Ginanjar AK |