(Baca juga: Fake Love Milik BTS Masuk Prediksi Grammy Kategori Lagu Terbaik Musim Panas!)
Melalui akun Youtube-nya, grup dance MKDC mengucapkan terima kasih kepada ARMY.
"Kami memenangkan posisi kedua. Kami kehilangan banyak poin di sinkronisasi dance.
Tapi kami sangat berterima kasih kepada fans kpop (ARMY) yang sudah mendukung dan membantu kami menyelesaikan dance."
(Baca juga: Selamat, BTS Menang 4 Penghargaan di Radio Disney Music Awards 2018!)
Momen yang manis ini mendapatkan banyak perhatian dari para pengguna Twitter.
"Grup itu melakukan pekerjaan dengan baik dan aku senang karena mereka bisa menyelesaikan penampilannya! Terima kasih kepada semua ARMY sehingga mereka bisa melanjutkannya."
"Musiknya berhenti di kcon tapi Army mulai menyanyikan Fake Love jadi mereka bisa melanjutkan penampilannya."
(Baca juga: Pesinetron Cilik Yafi Tesa Zahara Pengin Bertemu Boyband BTS di Korea)
"Kerja bagus ARMY."
Simak videonya di bawah ini!
Salut deh sama ARMY!
(*)
5 Arti Mimpi Melihat Sawah Bersama Pasangan, Ternyata Pertanda Saling Mendukung Hal Ini, Simak Penjelasannya
Source | : | koreaboo.com |
Penulis | : | Novita Nesti Saputri |
Editor | : | Okki Margaretha |