Sementara itu Humas Basarnas Makassar Hamsidar membenarkan peristiwa tenggelamnya KM Lestari Maju.
Tapi ia belum bisa memastikan adanya korban dalam peristiwa nahas itu.
BACA : Meski Jadi Putera Mahkota, Hubungan Pangeran Charles dengan Ratu Elizabeth Disebut Tak Begitu Dekat
"KM Lestari Maju tenggelam, tapi tidak jauh dari daratan Kepulauan Selayar. Saya belum tahu adanya korban atau tidak. Tim Basarnas dari Kepulauan Bantaeng dan Bulukumba sedang dalam perjalanan ke lokasi tenggelamnya kapal. Tim Basarnas Makassar juga menyusul ke lokasi tenggelam," tuturnya seperti dikutip dari Kompas.com.(*)
Larang Ayah Rozak Jadi Calon Wali Kota Depok, Ayu Ting Ting Ngaku Tolak Tawaran Terjun ke Dunia Politik, Ternyata ini Alasannya
Source | : | Kompas.com,Tribun Timur |
Penulis | : | Seto Ajinugroho |
Editor | : | Seto Ajinugroho |