Meghan Markle pernah dilaporkan tidak memiliki Facebook, Instagram, Blog dan sosial media lainnya.
Bahkan blognya The Tig ditutup saat ia berpacaran dengan Pangeran Harry bulan April 2007.
Perlakuan berbeda diterima oleh putri dari Pangeran Andrew yang memiliki akun Instagram bahkan mengumumkannya saat Hari Perempuan Internasional 7 Maret 2018.
(BACA JUGA: Kaus Oblong yang Dipakai Syahrini Saat Promo Film Sukses Jadi Sorotan Hingga Bikin Netizen Kepingin Beli!)
3. Cara Berpakaian dan Pemilihan Aksesoris
Publik tentunya masih mengingat bagaimana kedua putri muda, Beatrice dan Eugenie saat menghadiri pernikahan Kate Middleton dan Pangeran William.
Dijuluki ratu topi, keduanya mencuri perhatian dengan topi unik yang mereka kenakan.
Namun tampaknya, Meghan Markle harus menghindarinya dengan memilih aksesoris yang lebih netral dan elegan.
Selain itu, Putri Beatrice dan Eugenie juga bisa lolos memakai baju lengan pendek.
(BACA JUGA: Bowo Alpenliebe Dibully Banyak Orang, Nikita Mirzani Merasa Iba)
4. Bergandengan Tangan
Penulis | : | Ayu Wulansari K |
Editor | : | Atikah Ishmah W |