Artinya, Trump tidak akan disambut dengan perjamuan di Istana Buckingham.
Selain itu, Trump juga dikatakan tak akan melalui prosesi dengan menggunakan kereta kuda sebelum bertemu ratu.
Trump murni hanya akan bergabung dengan Ratu Elizabeth II untuk minum teh di Kastil Windsor.
BACA: Siap-siap Patah Hati, Dimas Anggara dan Nadine Chandrawinata Dikabarkan Resmi Nikah
Seperti yang diberitakan Express, Sang Ratu telah bertemu dengan setiap pemimpin AS, sejak masa kepemimpinan Harry S Truman.
Sebagai kepala negara nonpolitik, Ratu Elizabeth II tak banyak bicara soal siapa saja yang diundang ke Inggris.
Namun, dari sekian banyak pemimpin AS yang pernah ditemui Ratu Elizabeth II, hanya dua presiden yang benar-benar diundang oleh Sang Ratu untuk lakukan kunjungan kenegaraan, yakni Barack Obama dan George W Bush.
(*)
Apesnya Inul Daratista Rugi hingga Rp 136 Juta Usai OB Curi Uang dan Mobil Kantor, Niat Baiknya Disia-siakan
Source | : | express.co.uk |
Penulis | : | Hastin Munawaroh |
Editor | : | Hastin Munawaroh |