Laporan wartawan Grid.ID, Pradipta R
Grid.ID – Penuaan adalah hal yang tak bisa dihindari.
Penuaan identik dengan sebuah penampilan.
Yaitu berhubungan dengan kulit keriput, rambut yang memutih dan fisik yang tak lagi prima.
Tapi kondisi ini tak hanya ditampilkan melalui fisik saja.
(BACA JUGA: Tidur Kurang dari 6 Jam Bisa Pengaruhi Diabetes, Berikut Penjelasannya)
Tapi bisa juga berpengaruh pada ingatan dan daya pikir seseorang.
Dilansir Grid.ID dari laman Reader’s Digest berikut adalah beberapa kebiasaan yang bisa mempercepat penuaan pada otak.
1. Tidak melindungi pendengaran
Tidak menjaga indera pendengaran dengan baik rupanya bisa berpengaruh pada kesehatan otak.
Hal ini juga berjaitan kuat dengan risiko demensia.
(BACA JUGA: Mau Dietmu Sukses? Hindari 7 Kesalahan Ini Saat Sarapan!)
Larang Ayah Rozak Jadi Calon Wali Kota Depok, Ayu Ting Ting Ngaku Tolak Tawaran Terjun ke Dunia Politik, Ternyata ini Alasannya
Source | : | Reader's Digest |
Penulis | : | Pradipta R |
Editor | : | Fahrisa Surya |