4. Aries
Aries adalah orang yang liar, berkemauan keras dan tak terkendali.
Mereka juga orang yang cenderung terburu-buru, tapi jangan terhanyut dengan gairah tersebut.
Tunggu hingga usia mencapai 20 tahun ke atas ya.
( BACA JUGA :Meski Baru Berusia 5 Tahun, Pangeran George Beri Contoh Banyak Makna Kehidupan Bagi Kita Secara Tak Langsung)
5. Leo
Leo adalah orang yang memiliki standar yang tinggi.
Mereka suka berpetualang mencari sosok yang tepat untuk pendampingnya.
Jadi, mereka membutuhkan waktu yang lama untuk memutuskan menikah demi mendapatkan orang yang tepat.
( BACA JUGA :Tampilan Elegan Melania Trump dengan Midi Dress Abu-Abu)
Nah buat kamu yang memiliki zodiak di atas, sudah tahu kan usia yang tepat untuk menikah? (*)
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Penulis | : | Esti Ayu Hutami |
Editor | : | Irma Joanita |