4. Virgo
Buat Virgo, ketika sudah pacar maka ia akan memberikan seluruh perhatian dan kasih sayangnya pada si doi.
Tapi yang kadang enggak Virgo pahami, dia malah melupakan hubunganya bersama teman-teman bahkan keluarga.
Ketika nanti ia berantem dengan pacarnya, Virgo dijamin enggak akan mempan ketika dinasehati sahabatnya.
Dia percaya pada pemikirannya sendiri, sampai akhirnya dia merasakan kegagalan atas pilihan yang dibuatnya.
( BACA JUGA :Deretan Gaya Ikonik Paris Hilton yang Disebut Tiru Boneka Barbie, Feminin dan Stylish Banget!)
5. Libra
Meskipun terkenal suka menggoda tapi ketika Libra benar-benar jatuh cinta, maka ia akan mendedikasikan seluruh waktu untuk pacarnya.
Ia akan berusaha jadi pasangan paling ideal untuk pacarnya.
Hal ini akan bikin Libra lupa dengan teman-teman terdekatnya untuk sementara waktu.
( BACA JUGA : 5 Zodiak yang Meski Sudah Dewasa Nggak Bisa Move dari Sifat Kekanak-kanakannya)
Nah itu tadi sederet zodiak yang sering lupa dengan teman nih saat menjalin cinta, sebenarnya nggak ada yang salah sih dengan mereka, cukup beri tahu mereka dengan baik saja ya. (*)
Lanjut Studi S3 di Swiss, Nadia Vega Tak Takut Cowok Minder Buat Dekati Dirinya, Ini Alasannya
Source | : | yourtango |
Penulis | : | Esti Ayu Hutami |
Editor | : | Irma Joanita |