Selama 10 hari pertama kehidupan Amelia, dia tetap di rumah sakit.
Selama waktu itu kulitnya yang keras mulai retak dan berdarah di persendiannya. Sehingga orangtuanya dan tim perawat menerapkan salep setiap beberapa jam, termasuk Vaseline di sekitar matanya.
(Baca Juga :Merinding! Ritual Suku Aztec Gunakan Anak-anak Sebagai Tumbal)
"Kami harus melakukan banyak hal sehari-hari untuk merawat Amelia," kata Raven.
"Dia mengambil suplemen fluoride untuk giginya, karena kami memperingatkan kondisi ini dapat menyebabkan beberapa kelainan gigi."
"Kami juga harus meletakkan Aquaphor petroleum jelly ke mulutnya ketika dia makan makanan yang akan menodai kulitnya."
"Rambutnya cukup rapuh dan mudah rontok, dan kukunya mulai menumpuk dan mengeras juga."
"Kami membaca beberapa kelompok pendukung tentang orang-orang dengan ichthyosis lamima memiliki kuku yang tebal dan kuat sehingga mereka harus memotongnya dengan plyers, dan kulit di bagian bawah kaki mereka begitu keras."
Sekarang, Raven mengelola gejala Amelia dengan memandikannya dua kali sehari, dan menjaga kulitnya selalu diberi krim pelembab dan steroid. (*)
Artikel ini telah tayang di Intisari Online dengan judul Bak Ular, Kulit Bayi Ini Menebal dan Berganti Setiap Minggu, Ternyata Ini Penyebabnya
Tegas, BPOM Tarik Produk Suntik DNA Salmon Dokter Richard Lee yang Tak Sesuai Izin Edar
Source | : | intisari online |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ngesti Sekar Dewi |