(BACA JUGA :3 Mix and Match Outer Bergaya Kasual ala Tyas Mirasih!)
Kamu akan memasuki dunia pekerjaan dan akan dituntut untuk bekerja keras agar bisa meningkatkan karirmu.
Memikirkan hubungan yang serius bukanlah hal yang tepat di saat ini karena itu bisa mengganggu perjalananmu dalam mewujudkan mimpimu.
Tapi kembali lagi, hal ini bergantung pada pribadi masing-masing untuk memutuskan hal apa yang menjadi prioritas hidupnya.
2. Kamu masih berada dalam fase pengenalan diri sendiri
Dalam kenyataan, kamu mungkin bahkan tidak memahami bagaimana itu perbedaan cinta dan perasaan tergila-gila.
(BACA JUGA :Trik Tampil Modis ala Alyssa Daguise dengan Hotpants yang Simpel dan Gampang Dicontek!)
Sudah dikatakan bahwa usia 20an adalah fase dimana kamu untuk mengenal jati dirmu.
Dan tampaknya pemikiran untuk menjalin hubungan yang serius saat ini bukanlah hal yang tepat ketika kamu masih berada dalam fase ini.
3. Memahami kebutuhan dan emosi sendiri
Sebelum kamu membuat komitmen dengan seseorang, kamu perlu memahami kebutuhan dan kondisi emosionalmu sendiri.
Usia 20an adalah masa-masa aktif kamu akan mengalami ketertarikan secara seksualitas dan emosional.
Venna Melinda Bakal Resmi Berstatus Janda Ferry Irawan, Verrell Bramasta Janjikan Ini untuk sang Bunda
Source | : | times of india |
Penulis | : | Maria Andriana Oky |
Editor | : | Maria Andriana Oky |