( BACA JUGA :Reklamasi Tanjung Benoa Berlanjut, Andien Aisyah Ungkap Kesedihannya)
Menjadi langsing disertai peningkatan massa otot akan membuat ibu tampak bugar dan singset.
Tapi, lakukan dengan perlahan dan beri waktu pada kulit tubuh untuk beradaptasi.
Sebab jika berat badan turun drastis setelah menggemuk di masa 9 bulan kehamilan dan menyusui, maka perubahan badan tersebut malah membuat kulit makin kendur.
4. Pijat dengan air panas dan dingin
Saat mandi, pijat payudara dengan air panas dan dingin.
Bedanya, air panas dapat meningkatkan sirkulasi darah sedangkan air dingin membantu mengencangkan kulit.
Ingat, selalu akhiri bilasan mandi dengan air dingin.
Pilihan lainnya, ibu juga bisa memijat payudara dengan handuk yang dibasahi air hangat.
Lalu bungkus es batu dengan handuk untuk memijat payudara.
Lakukan pijatan dengan gerakan melingkar tidak lebih dari satu menit untuk menghindari mati rasa.
( BACA JUGA :Cerita Senangnya Beby Tsabina Saat Tahu Lisa 'Blackpink' Bakal ke Indonesia)
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Penulis | : | Esti Ayu Hutami |
Editor | : | Irma Joanita |