Ketika akhirnya ia dikeluarkan dari air, sang sutradara pun memuji aktingnya.
Namun, saking lemahnya, ia sampai tak bisa berkata-kata.
Kru film pun takut Bingbing akan mengembuskan napas terakhirnya.
Ia sendiri merasa sudah hampir mati ketika diminta menahan napas dalam waktu sangat lama.
Hal ini ia ungkapkan saat konferensi pers di Shanghai, seperti yang diberitakan oleh China Daily.
Meski demikian, setelah filmnya jadi dan ditayangkan, Bingbing puas akan hasilnya.
Tak sia-sia ia 'hampir mati' untuk film The Meg, karena hasilnya maksimal.
(*)
Source | : | stuff.co.nz,China Daily |
Penulis | : | Chandra Wulan |
Editor | : | Chandra Wulan |