"Saya hadir langsung kemarin, kalau dihitung-hitung semua sekitar Rp 1 Miliar," kata Andi Paelori, Kepala Desa setempat.
Lalu sebetulnya siapa sih kakek Alwi hingga sanggup memberikan mahar bernilai fantastis pada calon istrinya?
(BACA JUGA: Mengobati Masalah Kulit Berjerawat dengan Perawatan Alami Shea Butter)
Ternyata kakek Alwi merupakan pemilik Perusahaan PT Harfaba Halim Indah.
Perusahaan ini sudah berdiri sejak tahun 1985.
Anak perusahaannya pun sudah tersebar di sejumlah provinsi seperti di Sulawesi Tenggara dan Sulawesi Selatan.
Berita tentang mewahnya mahar pernikahan kakek Alwi dan Andi Sulfaidah ini bahkan sempat tersebar luas di dunia maya.
(BACA JUGA: Mengenal Pipiet Kamelia, Atlet Pencak Silat Wanita Kebanggaan Indonesia)
Terkait kabar bahagianya yang mendadak viral di media sosial, Andi Sulfaidah memilih untuk tak banyak komentar.
"Tidak mau saya, sudah mi, banyak mi di facebook," kata Andi Sulfaidah.
(*)
Bak Toko Emas Berjalan, Syahrini Tenteng Tas Hermes Emas Seharga Nyaris Rp 1 Miliar: Duitnya Ga Berseri