Jessie ternyata juga juga mengumpat dalam bahasa Turki dan Yunani.
"Jessie juga berbicara (mengumpat) bahasa Turki dan Yunani, jadi kami meminta dia untuk "kemari" dengan kedua bahasa itu," imbuhnya.
Setelah dievakuasi dan diperiksa, Jessie tidak mengalami luka sedikitpun.
BACA : Bersiaplah, Pemerintah Memastikan Bakal Kembali Buka Penerimaan CPNS
Pemiliknya dapat bernafas lega mengetahui hal itu meskipun burung peliharaannya sempat memaki-maki petugas.
LFB mengimbau agar pemilik hewan peliharaan untuk tidak menghubungi layanan darurat jika binatang milik mereka terjebak.
Sebelumnya, petugas juga dipanggil supaya menyelamatkan seekor iguana dari atap, seekor anak kucing yang terjebit di gendang bongo, dan simpanse yang terperangkap di cerobong asap.(*)
Inilah Wajah Pemenang Lomba Mirip Nicholas Saputra, Kantongi Rp500 Ribu, Mata dan Hidung Plek Ketiplek?
Source | : | Kompas.com,The Sun |
Penulis | : | Seto Ajinugroho |
Editor | : | Seto Ajinugroho |