Ia mendapat pukulan tepat di matanya dan mengakibatkan ia kehilangan lensa kontak yang saat itu ia pakai.
Ia berpikir bahwa lensa kontaknya telah hilang dan tidak mencarinya lagi.
Tapi siapa sangka, lensa kontak tersebut rupanya bersarang pada bagian dalam kelopak matanya dan mengeras di sana selama 28 tahun hingga ia mulai merasakan sakit pada bagian itu.
Tentu hal ini bisa membahayakan mata, untuk pengguna lensa kontak perlu ekstra hati-hati saat menggunakannya.
(BACA JUGA: Manisnya Penampilan Prilly Latuconsina saat Rayakan Prillvers Anniversary Bersama Penggemar)
Termasuk kamu harus betul-betul mencarinya ketika lensa tersebut terlepas dari mata dan memastikan ia tidak bersarang pada bagian mata. (*)
Respon Sule saat tahu Mahalini Melahirkan Anak Pertama, Sumringah Jadi Kakek Gaul!
Source | : | India Today |
Penulis | : | Pradipta Rismarini |
Editor | : | Fahrisa Surya |