5. Menikah dengan orang Korea
Percaya tak percaya, masyarakat Kamboja dilarang menikah dengan warga negara duo Korea.
Pelarangan itu dibuat setelah pemerintah Kamboja mendapati perdagangan manusia wanita Kamboja ke Korea untuk dijadikan pramuria di sana.
6. Ayam Thailand
Gara-gara adanya kandungan formalin dalam impor daging ayam Thailand membuat Kamboja menutup pintu akses bagi ayam Thailand masuk negaranya.
Entah itu ayam hidup atau sudah mati pokoknya aya, Thailand tak boleh masuk ke Kamboja.
7. Tak boleh ada pedang Samurai
Ternyata penjualan senjata tajam di Kamboja merupakan pasar yang menggiurkan.
Di sana bahkan setiap warganya selalu memiliki senjata tajam tersimpan dirumahnya.
Namun gegara kasus kekerasan yang menggunakan pedang Samurai (Katana) di beberapa tempat, PM Hun Sen resmi melarang penjualan Katana di seluruh Kamboja.(Seto Aji/Grid.ID)
Source | : | phnompenhpost.com |
Penulis | : | Seto Ajinugroho |
Editor | : | Seto Ajinugroho |