Setelahnya dari penangkapan DN, polisi melakukan pengembangan dan berhasil menangkap AH di Kelurahan Tugu, Kecamatan Koja, Jakarta Utara.
"Penyidik mengembangkan kembali, dan kita mendapatkan di TKP 2, tersangka AH beserta alat bukti timbangan dan bong," sambung Argo.
BACA JUGA: VIDEO : Pengakuan Vino G Bastian Keterlibatannya Dalam Wiro Sableng
Barulah dari pengembangan tersangka AH polisi menemukan bukti baru, dalam keterangan AH, dirinya menyuplai narkoba pada seorang public figure, yakni Fariz RM.
"Mengembangkan kembali ke TKP 3, dan kita mendapatkan tersangka FRM," tutur Argo.
Seperti diketahui, ini bukan kali pertamanya Fariz RM ditangkap pihak kepolisian terkait kasus barang haram tersebut.
BACA JUGA: Sutradara Film Wiro Sableng, Angga Dwi Sasongko Bongkar Hal Ini
Sebelumnya pada 28 Oktober 2007 silam, ia juga pernah terjerat kasus serupa dan dinyatakan positif menggunakan narkoba jenis ganja.
Penulis | : | Siti Sarah Nurhayati |
Editor | : | Fachri M Ginanjar AK |