Nikotin yang terhirup ketika merokok juga dapat menyebabkan kanker kulit.
6. Terlalu sering menggunakan ponsel
Ini adalah salah satu kebiasaan yang dilakukan sebagian orang di era millennials ini.
BACA JUGA Unggul di Set Pertama, Anthony Ginting dan Chou Tienchen Saling Susul
Padahal, ponsel telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan kita sehari-hari.
Sebuah penelitian menunjukkan bahwa terlalu sering menggunakan ponsel dan membiarkannya berdekatan dengan tubuh kita juga dapat menyebabkan kanker kulit.
Gelombang frekuensi radio yang dipancarkan dari ponsel dapat memicu pertumbuhan sel kanker di kulit.
BACA JUGA Jatuh Sakit, Wendy Cagur Akui Lupa Istirahat dan Makan
7. Menggunakan make up berlebihan
Di era millennials ini semakin banyak orang yang terbiasa menggunakan make up setiap harinya.
Beberapa penelitian telah menunjukkan bahwa menggunakan produk perias setiap hari juga dapat memicu kanker kulit.
BACA JUGA Lalu Muhammad Zohri Jadi Pelari Termuda di Babak Final Lomba Lari 100 Meter Putra Asian Games 2018
Hal ini disebabkan karena bahan kimia beracun yang ada di dalam produk make up tertentu.
Nah, pasti kalian sering melakukan ini kan?(*)
Viral Rumah Dijual Rp 27 Juta di Yogyakarta, Kondisinya Horor dan Bikin Merinding, Akan Dibeli Joko Anwar?
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Septiyanti Dwi Cahyani |
Editor | : | Septiyanti Dwi Cahyani |