Dan partai Bharatiya Janata pimpinan PM Modi memandang nama Patel selama ini tenggelam dan menjadi bayangan dinasti Nehru yang amat dominan dalam dunia politik India.
"Setiap warga India menyesali mengapa Sardar Patel tidak menjadi perdana menteri pertama India," kata Modi dalam kampanyenya pada 2013.
BACA JUGA : Asian Games 2018 : Media Internasional Blak-blakan Berikan Pujian untuk Indonesia
Modi sengaja membangun kedua patung tersebut untuk meraup suara dalam pemilu India mendatang melawan dinasti Nehru.
Terlebih anggaran Rp 15 triliun untuk dua buah patung amatlah mahal mengingat banyak masyarakat India yang hidup di garis kemiskinan parah.(*)
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Seto Ajinugroho |
Editor | : | Seto Ajinugroho |