Wewangian seperti kombinasi verte de mandarine dan pink peppercorn dapat mempertegas kepribadian kuat yang dimiliki Aries.
Baca Juga : Colourpop Gandeng Influencer Shayla Mitchell Rilis Koleksi Kosmetik Terbaru
9. Taurus (20 April – 20 Mei)
Taurus memiliki sifat percaya diri namun sabar.
Mereka senang apabila dikelilingi barang-barang mewah, termasuk parfum yang mereka kenakan.
Parfum bernuansa glamor sangat cocok bagi Taurus agar menampilkan kesan chic di diri mereka.
Aroma seperti ini dapat ditemui di wewangian kombinasi
10. Gemini (21 Mei – 20 Juni)
Kaum Gemini dikenal senang mengobrol dengan orang di sekitarnya, karena mereka memiliki bakat alam sebagai story teller.
Kombinasi aroma kayu dan wewangian bunga sangat cocok bagi Gemini agar orang-orang di sekitar nyaman berdekatan dengan mereka.
11. Cancer (21 Juni – 22 Juli)
Satu hal yang dibutuhkan oleh Cancer adalah kenyamanan.
Oleh karenanya, mereka membutuhkan aroma yang tenang seperti perpaduan vanilla, tonka beans, dan amber sehingga mereka bagaikan dipeluk oleh syal hangat.
12. Leo (23 Juli – 22 Agustus)
Si Leo merupakan pribadi yang rajin dan percaya diri sehingga memilih parfum yang tepat merupakan sebuah keharusan.
Wewangian pink pepper, buah goji berries, dan nektar apricot dapat dipilih oleh si Leo yang tidak suka dikekang. (*)
Source | : | teenvogue.com |
Penulis | : | Puput Akad Ningtyas Pratiwi |
Editor | : | Fahrisa Surya |