Pada penjualan online pertama di India, Realme 2 ludes terjual 20.000 unit dalam waktu 5 menit melalui mekanisma flash sale di e-commerce lokasl India.
#Realme2 has achieved a new record by selling 2 Lakh units in 5 minutes! Thank you for being #ANotchAbove with us.
— Realme (@realmemobiles) September 4, 2018
Stay tuned for our next sale at 12PM, 11th Sep: https://t.co/3VB2MdI4Bl pic.twitter.com/rXltJkg1Aj
Realme 2 memiliki berbekal tiga kamera, dua di belakang.
Resolusi kamera belakang tersebut yaitu 13 MP dan 2 MP.
Tak hanya itu, sistem operasi yang digunakan adalah Android Oreo dengan kapasitas baterai 4.230 mAh.
Baca Juga : Siapa Sangka Hotel Mewah ini Dulunya Bekas Galian Tambang di China
Realme 2 diketahui dibandrol dengan harga 8.990 ruppe (sekitar Rp1,8 juta) untuk RAM 3 GB dan penyimpanan 32 GB.
Sementara untuk RAM 4 GB dengan penyimpanan internal 64 GB dijual dengan harga 10,990 rupee (sekitar Rp2,3 juta).
Dengan harga yang tergolong murah dan kapasitas yang mumpuni, pantas saja brand baru tersebut menjadi banyak diminati. (*)
Penulis | : | Novita |
Editor | : | Widyastuti |