Amrutha yang menyaksikan suaminya dihabisi di depan matanya kemudian bertindak sendiri dengan membawa Pranay kembali ke rumah sakit.
Namun, Kumar tewas setelah menerima perawatan. Insiden itu terjadi setelah usia pernikahan mereka memasuki sembilan bulan.
Kepolisian setempat langsung melakukan penyelidikan.
Perhatian polisi langsung tertuju ke keluarga Amrutha.
Diketahui pernikahan Amrutha tak mendapat restu kedua orang tuanya.
Alasannya Pranay merupakan pria keturunan Dalit yang merupakan kasta rakyat jelata di India.
Sedangkan Amrutha merupakan kasta Waisya yang terpandang di India.
Baca Juga : Hina Presiden Indonesia di Medsos, Seorang Pelajar Diciduk Aparat Kepolisian
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Seto Ajinugroho |
Editor | : | Seto Ajinugroho |