Rasa bahagia dan syukur telah memiliki pasangan hidup yang baik pun diungkapkan oleh Chelsea Olivia di akun Instagram pribadinya.
Ia merasa bahwa waktu 11 tahun terasa begitu cepat.
Memiliki Glenn Alinskie sebagai pasangan hidup disebut sebagai hadiah terindah bagi hidup Chelsea.
Baca Juga : Ngaku Idolakan Yovie Widianto, Aura Kasih Hadir di Konser Tanda Mata Glenn Fredly
"Benar apa yang dikatakan orang, jika kamu sedang jatuh cinta, waktu berlalu begitu cepat. Kami telah bersama selama 11 tahun dan menikah selama 3 tahun. Kamu @glennalinskie adalah karunia terbesar dari Tuhan sejak kita bertemu pertama kali. Dan kamu membuat kehidupan pernikahan ini menjadi sebuah perjalanan yang indah dan menyenangkan. Mari tertawa, terkekeh, dan saling mencintai sampai kematian memisahkan kita. Happy anniversary ke-3 cem. Aku cinta kamu," tulis Chelsea Olivia dikutip Grid.ID dari akun Instagram @chelseaolivia (1/10/2018).
Baca Juga : Curhatan Pasha Ungu ke Rossa di Hari ke-3 Gempa Palu: Masih Tidur di Pengungsian
Video singkat yang diunggah oleh Chelsea sudah cukup memberikan gambaran kebahagiaan pasangan ini bersama putri kecil mereka.
Liburan ke Jepang Bareng Atta Halilintar dan Aurel, Ashanty dan Anang Alami Insiden Ini di Bandara
Penulis | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |
Editor | : | Atikah Ishmah W |