Happy Salma diketahui memberi nama Tjokorda Ngurah Rayidaru Kerthyasa untuk sang putra.
Happy pun menjelaskan arti nama bayi laki-lakinya itu.
Baca Juga : Lukman Sardi Didapuk Sebagai Ketua Komite Festival Film Indonesia 2018 Hingga 2020
"Kalau Tjokorda nama Bali, nama keluarga. Ngurah artinya satria ya, Rayidaru, Rayi (bahasa) Sunda ya adik, Daru itu artinya bahagia, panjang ya namanya dia," ungkap Happy Salma.
Wanita yang kini tinggal di Bali itu juga mengungkapkan, arti nama sang buah hati berasal dari keluarga besarnya.
"Kerthyasa nama keluarga juga. Sebetulnya nama dia hanya Rayidaru yang lainnya nama keluarga besar," sambungnya.
Baca Juga : Perkembangan Motif Batik di Indonesia, dulunya Hanya Sehelai Kain Kini Jadi Motif Makanan dan Furnitur
Viral Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Nekat Tembak Juniornya hingga Tewas, Ternyata Sempat Beri Ancaman Ini ke Polisi Lain
Penulis | : | Corry Wenas Samosir |
Editor | : | Atikah Ishmah W |